PERTEMUAN KAPOLSEK TOMBATU DENGAN KOMITE SEKOLAH DAN ORANG TUA SISWA SMP NEGERI 3 TOMBATU
Senin, 28 Januari 2019 Kapolsek Tombatu melakukan pertemuan dengan Komite sekolah dan orang tua siswa SMP N. 3 Tombatu, Kapolsek mengajak kerjasama dari semua orang tua untuk sama-sama mengawasi anak-anak siswa, generasi penerus bangsa agar menghindari perkelahian antar kelompok/geng, tidak bolos saat jam sekolah dan tidak menggunakan/mengkonsumsi miras dan obat terlarang. Kegiatan ini di apresiasi oleh Komite dan pihak sekolah sebagi sinergitas yg baik buat kepedulian generasi muda.
Komentar
Posting Komentar