KAPOLSEK TOMBATU HADIR DI PERKEMAHAN PRAMUKA SE KEB. MINAHASA TENGGARA

Kamis, 07 Februari 2019 Kapolsek Tombatu Iptu Wensy Saerang, S.E hadir dalam perkemahan pramuka Se Kab Minahasa Tenggara di Desa Kuyanga Kec. Tombatu utara. Dalam kegiatan tersebut Kapolsek memberikan materi nengajak generasi muda untuk taat dan patuh pada peraturan, untuk tidak meningkatkan perkelahian antar siswa, dan menjadi contoh bagi siswa-siswa yang lain.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PENDEKATAN RELIGIUS BAGI PELAKU KASUS PENGANIAYAAN

PERTEMUAN KAPOLSEK TOMBATU DENGAN KOMITE SEKOLAH DAN ORANG TUA SISWA SMP NEGERI 3 TOMBATU